Menyembunyikan Window

Ada satu software kreasi anak bangsa kita yang sangat bagus yaitu window manager.
Software ini berfungsi untuk menyembunyikan window yang sedang aktif kita gunakan supaya tidak diketahui orang lain tanpa harus menutupnya terlebih dahulu.
Kita bisa memilih menyembunyikannya dalam taskbar sebelah pojok kanan bawah ataupun menghilangkannya sama sekali, kita bisa memunculkannya lagi dengan window manager ini.
Software ini sangat berguna bagi orang yang tidak ingin pekerjaannya dilihat oleh orang lain.
Software ini tidak perlu diinstal dan bisa berjalan di windos XP, Vista dan 7 dengan baik, dan karena software ini dalam bahasa Indonesia maka akan sangat mudah penggunaannya.




Untuk mendownloadnya silakan klik link dibawah ini
Download Windows Manager

Comments :

0 komentar to “Menyembunyikan Window”

Posting Komentar